450 ASN Pemprov DKI Ikuti Peningkatan Kompetensi Kepemimpinan
access_time Selasa, 17 Oktober 2023 20:06 WIB
videocamKameramen : Muhammad Ibnu Aqil
video_callEditor : Febriansyah
Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi DKI Jakarta menggelar kegiatan peningkatan kompetensi kepemimpinan Aparatur Sipil Negara (ASN). Acara digelar di Aula Ki Hajar Dewantara, Gedung Dinas Pendidikan, Setiabudi, Jakarta Selatan, Selasa (17/10).